Rabu, 04 Januari 2012

Kisah Sasa 'Chapter 4'

Setelah jam les selesai, aku menunggu ibu ku. Sambil aku menunggu, teacher menemaniku mengobrol. Teacher brtanya 'emang kamu turnamen kpn Sa? Kamu ga cape? Kondisi kamu gmana?' aku hanya tertawa dan menjawab 'aduh teacher..., tenang aja. Untuk itu Sasa masih sanggup. Jangan khawatirin Sasa'. Teacher bertnya lagi padaku 'Sa, yang pria kamu ceritain itu, dia juga ikut voli? Kamu suka sama dia atau sayang?' aku hanya tersenyum dan menjawab dgn singkat 'mungkin aku kagum'. Tetapi teacher berkata berbeda, katanya 'kamu tak mengaguminya. Teacher bsa menilai dari sorot matamu. Kamu menyayanginya' dgn cepat aku menjawab 'gak mungkin lah Teacher. Ini cuma Cinta Monyet'. Teacher tersenyum dan mengelus rambutku. Dan saat itu juga ibu datang.
2 minggu kemudian. Turnamen itu berlangsung. Sebelun berangkat, aku sudjh meminum obatku. Sesampainya di GOR tempat turnamen. Mataku selalu tertuju pada kak Guntur. Kak Sita yg selalu berada di dkatku tersenyum dan berkata 'kamu sangat menyukainya ya Sa? Ngaku sma kk' aku hanya menjawab 'haha apa si kak?'
Acara pertama adalah upacara pembukaan. Setelah itu, mulailah turnamen. Saat sebelum turnamen, aku mendapat sbuah pesan singkat (SMS). Dan no.itu tak ada namanya di HP ku. Scret admirer ... (BERSAMBUNG)...

*siapakah Secret Admirer Sasa itu? Tunggu di chapter selanjutnya :-)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar